Netizen atau masyarakat umum dapat mengirimkan berita untuk dipublikasikan di ZamanNewd.ID menggunakan panduan 5W1H berikut:
- Judul Berita
- Kegiatan/kejadian apa?
- Siapa saja yang terlibat?
- Kapan berlangsung?
- Dimana berlangsung?
- Mengapa kegiatan/kejadian tersebut unik?
- Kronologi (3 kronologi dilengkapi 2 pernyataan narasumber)
- Dua (2) foto kegiatan/kejadian
Adapun berita yang dikirim harus bebas dari unsur SARA, kejahatan, plagiat, HOAX, penipuan, dan mematuhi pedoman media siber. Identitas penulis berita yang diperlukan adalah nama lengkap, NIK, dan alamat (sesuai KTP). Identitas penulis yang ditampilkan dalam artikel hanya nama lengkap saja, sementara NIK dan alamat disimpan secara aman (kebijakan privasi) oleh tim redaksi. Jika sudah lengkap silahkan klik tautan berikut: Kirim Ke Redaksi ZamanNewsID