DomaiNesia
DomaiNesia

English Club Aceh Barat Daya Mengelar Kegiatan Praktik Bahasa Inggris.

Maulia Rahmab Alfi Syahril Komonutias English Club Aceh Barat Daya
banner QRIS Perpus jejak Zaman

Komunitas English Club menggelar Kegiatan “Belajar Berbicara Bahasa Inggris” sekaligus belajar Teori Pembelajaran Bahasa Inggris , kegiatan yang berlangsung pada setiap hari Sabtu bertepatan pada jam 14:00 WIB di seputaran Warung Kopi Blang Pidie Atau untuk sementara ini lokasi di Poge Coffe (Sabtu, 9 Agustus 2025 ).

Inisiator English Club Aceh Barat Daya Alfi Syahril mengatakan bahwa kegiatan English Club Ini di lakukan setiap Sabtu di seputaran warung kopi , sekitaran Aceh Barat Daya atau untuk sementara hal ini di tetapkan di Poge Coffe , bentuk kegiatannya member akan berbicara seputaran 3 – 4 menit membahasakan tentang topik yang akan di bicarakan mungkin itu yang di lakukan selama satu jam.

www.domainesia.com

Kemudian di sela-sela konsep yang kedua ialah belajar Bahasa Inggris teori yang akan di ajarkan sesuai pembahasan yang akan di bahas juga jadi intinya ada dua konsep kegiatan ini di lakukan yang pertama praktik dan yang kedua adalah teori.

Kemudian Maulia Rahman Koordinator Kegiatan English Club juga mengatakan bahwa kegiatan ini terbuka untuk umum yang di selenggarakan di Aceh Barat Daya, tentu ini menjadi tempat belajar kita bersama-sama sama berbagi ilmu dalam pembelajaran Bahasa Inggris.

Maulia Rahman berharap kegiatan ini tetap berlanjut sehingga kita semua mendapatkan ilmu dan ilmu itu bisa kita implementasi kepada orang banyak.

banner 400x130 buku murah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Math Captcha
33 + = 39