SMK Sura Dewa Larantuka
Perkuat Karakter Religius Siswa, Kemenag Flotim Monitoring SMK Sura Dewa Larantuka
- calendar_month Sel, 20 Jan 2026
- visibility 29
- 0Komentar
Larantuka – SMK Sura Dewa Larantuka menerima kunjungan resmi dari Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Flores Timur dalam rangka silaturahmi sekaligus monitoring evaluasi kegiatan belajar mengajar keagamaan, Senin (19/1/2026). Kehadiran perwakilan Kemenag, Bapak Sainul Kopong Laut, disambut hangat oleh jajaran pendidik dan pimpinan sekolah di lingkungan kampus yang asri tersebut. Kunjungan ini bertujuan untuk memantau […]
Bergita Delwi Tegaskan Visualisasi Anatomi Lewat Smartboard Tingkatkan Kualitas Belajar Siswa Keperawatan
- calendar_month Ming, 18 Jan 2026
- visibility 46
- 0Komentar
SMK Sura Dewa – Penggunaan teknologi smartboard dinilai menjadi instrumen vital dalam mentransformasi metode pembelajaran di sekolah kejuruan. Bergita Delwi, siswa Program Keahlian Keperawatan di SMK Sura Dewa Larantuka, mengungkapkan bahwa kehadiran perangkat digital tersebut secara signifikan meningkatkan minat dan kualitas pemahaman siswa terhadap materi pelajaran yang kompleks. Menurut pelajar yang akrab disapa Shakira ini, […]
Wujudkan Sekolah Ramah Anak, SMK Sura Dewa Larantuka Gelar Sosialisasi Pencegahan Kekerasan
- calendar_month Sen, 8 Des 2025
- visibility 218
- 0Komentar
Larantuka – Sebagai wujud komitmen nyata dalam menciptakan lingkungan pendidikan yang aman, inklusif, dan humanis, SMK Sura Dewa Larantuka menyelenggarakan kegiatan sosialisasi Program Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan. Kegiatan yang berlangsung pada Senin (8/12/2025) ini melibatkan seluruh peserta didik dan dewan guru. Agenda ini menjadi momentum penting bagi sekolah untuk mempertegas sikap […]
Sarifah Lewar Wakili NTT di Jambore Pelajar Nasional 2025, SMK Sura Dewa Bangga
- calendar_month Sab, 15 Nov 2025
- visibility 31
- 0Komentar
Larantuka — SMK Sura Dewa kembali menorehkan prestasi membanggakan. Salah satu peserta didiknya, Sarifah Lewar, terpilih sebagai satu-satunya wakil Nusa Tenggara Timur pada kegiatan Jambore Pelajar Nasional 2025 yang diselenggarakan oleh Ma’arif Institut. Kegiatan bergengsi ini akan berlangsung pada 17–21 November 2025 dan menghadirkan 100 pelajar dari seluruh Nusantara. Keberangkatan Sarifah menjadi momen yang sangat […]
Paskalia Barek Sari, Pionir Klub Baca Sura Dewa yang Super Semangat Dalam Menulis
- calendar_month Jum, 31 Okt 2025
- visibility 82
- 0Komentar
Klub Baca Sura Dewa memang baru diperkenalkan namun salah satu anggota sekaligus pionernya, Paskalia Barek Sari atau yang akrab disapa Tasya, berhasil menorehkan prestasi membanggakan pada ajang Lomba Menulis Cerpen yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa PBSI IKTL dalam rangka Bulan Bahasa. Tasya, siswi Kelas XI Keperawatan A SMK Sura Dewa, dikenal sebagai pribadi yang pendiam […]
SMK Sura Dewa Rayakan Hari Sumpah Pemuda dengan Aksi Paskibra Kembar dan Lomba Mading Kreatif
- calendar_month Sel, 28 Okt 2025
- visibility 89
- 0Komentar
Larantuka — Suasana semangat kebangsaan terasa kuat di SMK Sura Dewa saat seluruh warga sekolah memperingati Hari Sumpah Pemuda. Peringatan yang digelar dengan apel bendera ini menjadi semakin istimewa berkat penampilan unik dari tim pengibar bendera — sepasang siswa kembar bernama Ijam dan Ajam, bersama satu siswi bernama Yosefa Gunu Niron. Pemandangan langka itu menyita […]
Isto dari SMK Sura Dewa Tunjukkan Bakat Sastra Dalam Menulis Puisi Kritik Sosial
- calendar_month Sab, 25 Okt 2025
- visibility 58
- 0Komentar
Larantuka — Dunia pendidikan di Flores Timur kembali diwarnai kabar membanggakan dari SMK Sura Dewa. Seorang siswa bernama Isto, yang dikenal gemar bermain gitar, ternyata juga memiliki bakat terpendam di bidang sastra. Pada Kamis malam, 23 Oktober 2025 sekitar pukul 21.20 WITA, Isto bersama rekannya Muhaimin datang ke Taman Bacaan Masyarakat (TBM) Lautan Ilmu. Mereka […]
Sarifah, Bintang Muda dari SMK Sura Dewa Larantuka Bersinar Bersama Bengkel Seni Milenial
- calendar_month Jum, 24 Okt 2025
- visibility 33
- 0Komentar
Larantuka — Dari ruang kelas SMK Sura Dewa Larantuka, muncul sosok inspiratif bernama Sarifah, siswi kelas XI Akuntansi yang membuktikan bahwa bakat berbicara di depan publik bisa membuka banyak peluang dan pengalaman berharga. Di bawah bimbingan guru pembimbingnya, Moh. Zaini Ratuloli, Sarifah tumbuh menjadi pelajar yang tidak hanya cemerlang secara akademik, tetapi juga berprestasi di […]
Siswa SMK Sura Dewa Larantuka Belajar Makna Kesabaran Lewat Karya Seni
- calendar_month Jum, 24 Okt 2025
- visibility 34
- 0Komentar
Larantuka — Di bawah rindangnya pohon bidara di pelataran sekolah, suasana belajar di SMK Sura Dewa Larantuka terasa berbeda pada Senin, 20 Oktober 2025. Bukan di ruang kelas seperti biasa, melainkan di alam terbuka — sederhana namun penuh makna. Siswa kelas X RPL A mengikuti pembelajaran mata pelajaran Seni Budaya yang dipandu oleh guru mereka, […]
Dua Siswi SMK Sura Dewa Larantuka Lolos Seleksi Administrasi Duta Baca Flores Timur
- calendar_month Sel, 14 Okt 2025
- visibility 85
- 0Komentar
Larantuka – Prestasi membanggakan kembali diraih oleh SMK Sura Dewa Larantuka. Dua siswi berbakat, Adiva Syabila Maharani (Diva) dan Nopia Zakia (Kia) Wulansari, dinyatakan lolos seleksi administrasi Lomba Duta Baca Perpustakaan Daerah Flores Timur yang diumumkan oleh panitia Festival Literasi Flores Timur pada Senin, 13 Oktober 2025. Keduanya akan bersaing dengan sejumlah peserta dari berbagai […]

