Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kebudayaan » Guru Guru SMK Sura Dewa Kompak Mengenakan Kain Tenun Saat Mengawas Ujian Sekolah

Guru Guru SMK Sura Dewa Kompak Mengenakan Kain Tenun Saat Mengawas Ujian Sekolah

  • account_circle yansurachman
  • calendar_month Sen, 14 Apr 2025
  • visibility 55
  • comment 0 komentar

Jumat, 11 April 2025, ada yang berbeda di SMK Sura Dewa Guru SMK Sura Dewa. Karena atas kesepakatan bersama, mereka kompak memilih pakaian adat atau tenun ikat khas daerah untuk bisa dikenakan saat mengawas ujian sekolah .

Hal ini adalah bentuk kepedulian sekaligus keterlibatan Guru Guru SMK Sura pada semangat bangga menggunakan kain tenun daerah sebagai jati diri bangsa , bangga akan produk hasil buatan sendiri. Pakaian serta kain tenun yang dipakai guru guru SMK Sura Dewa pun tak terbatas hanya dari Flores Timur namun ada juga yang berasal dari daerah lain di NTT seperti Ende juga Manggarai.

Daerah asal guru tidak menghalangi mencintai budaya di nusantara. Pada momen baik ini, SMK Sura Dewa dengan bangga melestarikan budaya lewat apa yang dipakai dalam keseharian . Ada harapan dengan apa yang dilakukan guru ini, yaitu
dapat menginspirasi siswa dalam keragaman budaya dan toleransi beragama.

Penulis

Tentang Yan Surachman: Yan Surachman adalah praktisi pendidikan dan jurnalis teknologi yang berdedikasi menjembatani inovasi AI dengan kurikulum pendidikan di Indonesia. Sebagai Pemimpin Redaksi ZamanNews.id, Yan menghadirkan analisis mendalam mengenai integrasi teknologi dalam pembelajaran.Keahlian & Sertifikasi Profesional: Sebagai seorang Professional Prompt Engineer, kepakaran Yan telah diakui secara global melalui berbagai spesialisasi:Google: Google AI Essentials & Prompting Essentials.IBM: Generative AI for Educators.Vanderbilt University: Generative AI for Educators and Teachers.University of Michigan: Generative AI as Design Learning Partner.Politecnico di Milano: Smart Teaching and Learning with AI.Dedikasi Komunitas & Seni: Yan mendirikan Komunitas Jejak Zaman di Larantuka pada 10 Mei 2023, sebuah inisiatif swadaya yang berfokus pada pelestarian budaya. Ia juga mengelola Perpustakaan Komunitas Jejak Zaman dan aktif berkarya sebagai pelukis di Galeri Jejak Zaman.

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi


Math Captcha
85 − = 75


Rekomendasi Untuk Anda

  • perbedaan copilot dengan m365 copilot di windows 11

    Copilot dan M365 Copilot Berbeda, Kamu Wajib Tahu

    • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
    • account_circle yansurachman
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Dalam beberapa bulan terakhir, istilah Copilot semakin sering terdengar di dunia teknologi. Namun, banyak pengguna masih bingung membedakan antara Copilot sebagai AI companion dan Microsoft 365 Copilot (M365 Copilot) yang terintegrasi dengan aplikasi produktivitas. Padahal, keduanya memiliki fungsi dan ekosistem yang berbeda. Mari kita ulas secara mendalam. Copilot: AI Companion Serba Bisa Copilot adalah pendamping […]

  • Kegiatan pembelajaran seni budaya smk sura dewa

    Siswa SMK Sura Dewa Larantuka Belajar Makna Kesabaran Lewat Karya Seni

    • calendar_month Jum, 24 Okt 2025
    • account_circle yansurachman
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Larantuka — Di bawah rindangnya pohon bidara di pelataran sekolah, suasana belajar di SMK Sura Dewa Larantuka terasa berbeda pada Senin, 20 Oktober 2025. Bukan di ruang kelas seperti biasa, melainkan di alam terbuka — sederhana namun penuh makna. Siswa kelas X RPL A mengikuti pembelajaran mata pelajaran Seni Budaya yang dipandu oleh guru mereka, […]

  • Tantangan Berkomunitas Pada Era Society 5.0

    Tantangan Berkomunitas Pada Era Society 5.0

    • calendar_month Sel, 30 Mei 2023
    • account_circle Tim Pawitra
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Di era Society 5.0, di mana manusia dan teknologi berinteraksi secara lebih intim, terdapat beberapa tantangan yang dihadapi oleh komunitas. Berikut adalah beberapa tantangan yang mungkin dihadapi oleh komunitas di era ini: Dalam menghadapi tantangan-tantangan ini, komunitas perlu melibatkan semua pemangku kepentingan, seperti pemerintah, pendidik, bisnis, dan warga, untuk bekerja sama dan menciptakan solusi yang […]

  • Pengawas Dikmen dan SLB Kunjungi SMAN 1 Solor Barat, Tekankan Kolaborasi untuk Pendidikan Berkualitas

    Pengawas Dikmen dan SLB Kunjungi SMAN 1 Solor Barat, Tekankan Kolaborasi untuk Pendidikan Berkualitas

    • calendar_month Ming, 28 Sep 2025
    • account_circle yansurachman
    • visibility 106
    • 0Komentar

    Flores Timur – SMAN 1 Solor Barat mendapat kunjungan istimewa dari Koordinator Pengawas Dikmen dan SLB Wilayah Flores Timur, Elfridus Sutomo Beramang, S.Pd., M.Si , pada Sabtu, 27 September 2025 . Kunjungan ini dilakukan dalam rangka Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) serta memberikan arahan strategis terkait peningkatan mutu pendidikan. Dalam agenda tersebut, pengawas membagikan form […]

  • opini slamet wakhyanto teknologi berlari karakter tertinggal

    Slamet Wakhyanto : Teknologi Berlari, Karakter Tertinggal ?

    • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
    • account_circle yansurachman
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Opini Slamet Wakhyanto – Perkembangan teknologi digital saat ini begitu cepat, nyaris tanpa jeda. Generasi muda akrab dengan gawai sejak usia dini, terbiasa dengan akses instan, dan hidup dalam arus deras informasi. Namun di tengah laju teknologi yang berlari kencang, ada pertanyaan besar yang patut kita renungkan: apakah karakter generasi kita ikut melaju, atau justru […]

  • Latihan Bengkel Seni Milenial Di SMK Sura Dewa Larantuka

    Bengkel Seni Milenial Tetap Semangat Berlatih Meski Diterpa Hujan

    • calendar_month Sel, 9 Sep 2025
    • account_circle yansurachman
    • visibility 51
    • 0Komentar

    Larantuka – Semangat pantang menyerah ditunjukkan oleh Bengkel Seni Milenial (BSM) Suradewa School Vocational Larantuka saat menggelar latihan pada Senin, 8 September 2025. Meski cuaca kurang bersahabat dan hujan deras sempat mengguyur, para anggota BSM tetap melanjutkan latihan mereka sebagai persiapan menghadapi Festival Teater Pelajar Flores Timur 2025. Biasanya, BSM berlatih di Belakang Terminal Weri […]

expand_less